Resep Ikan Bakar Bumbu Kecap yang cocok Buat Nikmani Weekend Bersama Keluarga

Ilustrasi: Ikan Bakar Bumbu Kecap (foto: istck)
Ilustrasi: Ikan Bakar Bumbu Kecap (foto: istck)


Gemapos.ID (Jakarta)- Ikan bakar adalah salah satu hidangan populer yang nikmat dan menyehatkan. Proses memanggang ikan di atas bara api atau panggangan memberikan aroma dan cita rasa yang khas, membuatnya menjadi makanan yang disukai oleh banyak orang.

Berbagai jenis ikan bisa dijadikan hidangan ikan bakar, seperti ikan kakap, ikan nila, ikan tongkol, ikan salmon, dan banyak lagi. Di artikel ini, kita akan membahas Resep Ikan Bakar Bumbu Kecap yang lezat dan menggugah selera.

Bahan-bahan

Cara membuat

  1. Lumuri ikan dengan campuran kecap manis, saus tiram, air jeruk nipis, bawang putih, jahe, garam, dan merica. Diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap.
  2. Siapkan panggangan atau grill, olesi dengan minyak goreng agar ikan tidak lengket.
  3. Panggang ikan dengan suhu sedang hingga matang dan berkulit renyah, bolak-balik agar matang merata.

Sajikan ikan bakar bumbu kecap dengan nasi putih dan acar sebagai pelengkap.(ra)