Labor Day Dimanfaatkan Produser Untuk Rilis Film

IMG_20200909_124111
IMG_20200909_124111
Gemapos.ID (Amerika Serikat) - Para produser film di Amerika Serikat menjadikan momen libur panjang akhir pekan hari buruh untuk merilis filmnya. Seperti film laga "Tenet" yang meraup sekitar 20,2 juta dolar di Box Office, Pasar AS, dan Canada. "Ini film 'Blockbuster' Hollywood pertama sejak pembukaan kembali bioskop." Kata Tessa Street, Manager Bioskop Odeon Luxe. Jumlah penonton film pada long weekend lalu merupakan jumlah terbanyak dalam enam bulan terakhir di AS, namun jumlah ini masih belum ada apa-apanya dibanding jumlah penonton sebelum pandemi. Sementata itu, film kokosal "Mulan" akhirnya diluncurkan melalui layanan streaming di Pasaran Amerika. Meski diluar biaya berlangganan,pelanggan harus membayar 30 dolar agar bisa menyaksikan film tersebut. (voa/aan)