Ternyata Segini Kekayaan Andre Rosiade Mertua Pratama Arhan

Andre Rosiade mertua Pratama Arhan (foto: gemapos/Gerindra)
Andre Rosiade mertua Pratama Arhan (foto: gemapos/Gerindra)


Gemapos.ID (Jakarta) Pemain sepakbola timnas Indonesia Pratama Arhan akhirnya menikahi sang kekasih yang bernama Azizah Salsha.

Pernikahan Pratama Arhan dan Azizah Salsha tersebut berlangsung di Masjid Indonesia Tokyo, Jepang, pada Minggu (20/8).

Seperti diketahui, Azizah Salsha merupakan putri dari anggota DPR RI bernama Andre Rosiade. Selain pernikahan sang putri yang berlangsung di Tokyo, jumlah harta kekayaan Andre Rosiade sebagai anggota DPR RI juga ikut menjadi sorotan publik.

Dilansir dari halaman LHKPN KPK, Andre Rosiade tercatat memiliki kekayaan hingga mencapai lebih dari Rp28 miliar.

Laporan kekayaan Andre Rosiade ini terakhir tercatat pada 31 Maret 2022 untuk periode 2021.

I. DATA HARTA Pelaporan LHKPN 31 Desember 2021

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp 15.050.000.000

1. Tanah dan Bangunan Seluas 130 m2/103 m2 di KAB / KOTA KOTA TANGERANG , HASIL SENDIRI 1.800.000.000

2. Tanah dan Bangunan Seluas 39.07 m2/39.07 m2 di KAB / KOTA KOTA TANGERANG , HASIL SENDIRI 1.100.000.000

3. Tanah dan Bangunan Seluas 210 m2/247 m2 di KAB / KOTA KOTA TANGERANG SELATAN, HASIL SENDIRI 12.150.000.000

B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp 5.285.000.000

1. MOBIL, TOYOTA CAMRY 2.5 V A/T Tahun 2013, HASIL SENDIRI 250.000.000

2. MOBIL, TOYOTA INNOVA Tahun 2019, HASIL SENDIRI 435.000.000

3. MOBIL, TOYOTA YARIS Tahun 2014, HASIL SENDIRI 250.000.000

4. MOBIL, MERCEDES BENZ S350AT Tahun 2011, HASIL SENDIRI 450.000.000

5. MOBIL, NISSAN ELGRAND 2.5 HIGHWAY Tahun 2013, HASIL SENDIRI 1.000.000.000

6. MOBIL, NISSAN NP300 NAVARA Tahun 2016, HASIL SENDIRI 400.000.000

7. MOBIL, TOYOTA HI ACE COMMUTER Tahun 2014, HASIL SENDIRI 375.000.000

8. MOBIL, TOYOTA MINIBUS/ALPHARD Tahun 2019, HASIL SENDIRI 1.000.000.000

9. MOBIL, TOYOTA MOBIL PENUMPANG/JEEP Tahun 2019, HASIL SENDIRI 435.000.000

10. MOBIL, MITSUBISHI MOBIL PENUMPANG/JEEP Tahun 2019, HASIL SENDIRI 390.000.000

11. MOBIL, TOYOTA MINIBUS Tahun 2006, HASIL SENDIRI 300.000.000

C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp 3.600.000.000

D. SURAT BERHARGA Rp 0

E. KAS DAN SETARA KAS Rp 4.978.173.555

F. HARTA LAINNYA Rp 0

Sub Total Rp 28.913.173.555

II. HUTANG Rp 0

III. TOTAL HARTA KEKAYAAN (I-II) Rp 28.913.173.555

(da)